Imam Ibnul Qoyyim berkata, "Kalau tidak karena cobaan & musibah dunia, niscaya manusia terkena penyakit kesombongan, 'ujub (bangga diri) & kekerasan hati"

Minggu, 20 Mei 2012

Karena Mereka Beriman dan Beramal Sholeh

Dalam pertemuan dgn orang2 di surga, akhirnya mereka mengetahui ttg latar belakang jama’ah, kelompok, dan organisasinya satu sama lain.
Yang dari jama’ah Ikhwanul Muslimin bertemu dengan orang2 Jama’ah Hizbut Tahrir
Yang dari jama’ah Hizbut Tahrir bertemu dengan orang2 Ja’maah Tabligh
Yang dari Jama’ah Tabligh bertemu dengan Orang2 yg selama di Dunia menamakan dirinya pengikut salaf (SALAFI),

Rabu, 16 Mei 2012

Setan Pun Takut Dengan Murka Allah

Alkisah, ada seseorang yang bertemu dengan setan di waktu subuh. Tak jelas bagaimana asal usulnya, akhirnya mereka berdua sepakat mengikat tali persahabatan.

Persahabatan pun berlanjut dengan mesranya. Tetapi, sebagaimana ‘teori’ persahabatan dengan setan, selalu saja setan yang mendominasi pengaruh. Manusia sahabat setan itu mulai memiliki sifat-sifat setan.