Imam Ibnul Qoyyim berkata, "Kalau tidak karena cobaan & musibah dunia, niscaya manusia terkena penyakit kesombongan, 'ujub (bangga diri) & kekerasan hati"

Kamis, 02 Februari 2012

Trik Mengetahui Kualitas Keyboard

Keyboard merupakan salah satu perangkat yang sering kita pakai pada saat menggunakan komputer. Disini ada beberapa cara untuk mengetest apakah keyboard anda benar-benar handal atau tidak.

Anda cukup mengetikkan kalimat “the quick brown fox jumps over the lazy dog” tetapi dengan cara-cara sebagai berikut :

1. Buka notepad anda.

2. Tekan dan tahan tombol shift kiri dan shift kanan.

3. Ketik kalimat “the quick brown fox jumps over the lazy dog”. (Ingat tombol shift kiri dan shift kanan harus tetap ditekan & jangan di lepas).

4. Lihat apakah tulisan yang keluar lengkap sesuai dengan kata-kata di atas atau ada huruf yang hilang.

5. Semakin banyak huruf yang tidak keluar, maka semakin jelek kualitas keyboard anda.

Mengapa harus menulis kalimat “the quick brown fox jumps over the lazy dog” ?

Karena kata-kata tersebut merupakan sebuah kalimat yang berisi semua huruf dalam alfabet yang biasa digunakan untuk menguji mesin tik dan keyboard komputer, dan dalam aplikasi lain yang melibatkan semua huruf dalam abjad Inggris.

Apabila ketika mengetik yang keluar tidak semua kata diatas maka kualitas keyborad anda kurang bagus semakin banyak yang ndak keluar maka semakin kurang bagus kualitas keboard anda.

Sumber:Science and Technology Studies

2 komentar:

  1. hua.. setelah di coba muncul nya cuman segini..
    HE QUIC BROWN OX UMP OVER HE Z OG ?
    beati huruf (T, F, L, Y, K, J, D) yang error.. ya.
    mkasih infona

    BalasHapus