Imam Ibnul Qoyyim berkata, "Kalau tidak karena cobaan & musibah dunia, niscaya manusia terkena penyakit kesombongan, 'ujub (bangga diri) & kekerasan hati"

Jumat, 17 Februari 2012

Motivasi

๑ Motivasi diri
Manusia lebih menyukai dirinya sendiri dari apapun..
Tetapi bukan berarti manusia selalu menghargai dirinya.



๑ Motivasi belajar
Semua manusia mempunyai potensi yang sama untuk sukses..
Yang membedakan adalah seberapa efektif kita belajar untuk sukses.

๑ Motivasi kerja
Seringkali kita tidak benar benar memahami pelajaran saat SD..
Bahwa menggelindingkan drum itu lebih mudah dan hasilnya sama dengan jika mengangkatnya.

Kita lebih suka menghabiskan waktu 8 jam bekerja seharian dari pada..
Berusaha mencari cara untuk bisa mengerjakannya 2 jam dengan hasil yang jauh lebih baik.

๑ Motivasi hidup
Jangan pernah percaya jika seseorang mengatakan " gak usaha capek - capek deh kamu gak mungkin bisa" Karena sebenarnya dia sedang mencari seseorang yang bisa menemaninya dalam setiap kegagalanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar